Pemandangan di Pantai Swarangan, Kab.Pelaihari. Letaknya sekitar 130 km dari Banjarmasin. Air di pantai Swarangan masih bersih namun sayang masih banyak kotoran di bibir pantai. Banyak sampah dari sisa kemasan makanan dan minuman serta dari sampah organik.
Air terjun Loksado di Kab.Hulu Sungai Selatan menawarkan kesejukan udara yang masih alami dan air terjun yang mempesona.
Air terjun Loksado di Kab.Hulu Sungai Selatan menawarkan kesejukan udara yang masih alami dan air terjun yang mempesona.
Jembatan Barito menghubungkan propinsi Kal-Sel dan Kal-Teng yang dipisahkan oleh sungai Barito. Panjangnya kurang lebih 800 meter.